Visi dan Misi

Visi

Menjadi program studi yang berkualitas dan unggul di bidang statistika terapan, khususnya untuk menghasilkan statistik resmi negara (official statistics), sesuai dengan perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) yang memberikan kontribusi nyata terhadap Sistem Statistik Nasional maupun Internasional.

Misi
  1. Menyelenggarakan pendidikan vokasi yang berkualitas dalam rangka menghasilkan lulusan yang unggul dalam manajemen kegiatan statistika di lapangan, melaksanakan quality control kegiatan official statistics di lapangan, memetakan wilayah kerja statistik, dan melakukan analisis data official statistics sesuai dengan perkembangan Teknologi, Informasi dan Komunikasi (TIK),
  2. Melaksanakan penelitian di bidang statistika terapan khususnya official statistics,
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat di bidang statistika terapan khususnya official statistics,
  4. Membentuk lulusan yang berorientasi pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif, dan kolaboratif (BerAKHLAK).

 

Profil Lulusan

Profil lulusan diarahkan untuk mengisi jabatan fungsional ASN di Badan Pusat Statistik maupun Kementerian dan Lembaga Non Kementerian lainnya yaitu statistisi terampil dengan peran sebagai berikut:

  1. Manajer lapangan kegiatan official statistics, yaitu ahli madya (semi ahli) dalam mengelola kegiatan survei/sensus di lapangan dalam rangka menghasil data
    official statistics;
  2. Pelaksana quality control kegiatan official statistics di lapangan, yaitu ahli madya (semi ahli) dalam mengendalikan kualitas kegiatan survei/sensus di lapangan dalam rangka menghasil data official statistics;
  3. Pemeta wilayah kerja statistik, yaitu ahli madya (semi ahli) dalam melakukan kegiatan pemetaan wilayah kerja statistik (sensus/survei) di lapangan;
  4. Analis data official statistics, yaitu ahli madya (semi ahli) dalam menganalisis data official statistics sederhana menggunakan metode yang sesuai.

 

Akreditasi

Berdasarkan Keputusan BAN-PT No. 2903/SK/BAN-PT/AK-ISK/Dipl-III/V/2022, Program Studi D-III Statistika terakreditasi dengan peringkat Akreditasi Baik Sekali

 

Capaian Pembelajaran Lulusan

Agar mahasiswa memiliki profil lulusan seperti di atas, telah dirumuskan beberapa capaian pembelajaran lulusan sebagai berikut yang mengacu kepada nilai-nilai dasar ASN yaitu Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, dan kolaboratif (berAKHLAK):

  Sikap
S1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious;
S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas
berdasarkan agama, moral, dan etika;
S3 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila;
S4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa;
S5 Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain;
S6 Bekerja sarna dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan;
S7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;
S8 Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;
S9 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri; dan
S10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan.

 

  Keterampilan Umum
KU1 Mampu menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dan menganalisis data dengan beragam metode yang sesuai, baik yang belum maupun yang sudah baku;
KU2 Mampu menunjukkan kinerja bermutu dan terukur;
KU3 Mampu memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan bidang keahlian penerapannya didasarkan pada pemikiran logis, inovatif, dan bertanggung jawab atas hasilnya secara
mandiri;
KU4 Mampu menyusun laporan hasil dan proses kerja secara akurat dan sahih serta mengomunikasikanya secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkan;
KU5 Mampu bekerja sarna, berkomunikasi, dan berinovatif dalam pekerjaannya;
KU6 Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya;
KU7 Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggungjawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri;
KU8 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi;
KU9 Mampu bekerja secara tim dan menyusun hasil kerja serta mengkomunikasikannya secara lisan dan tertulis; dan
KU10 Mampu menerapkan aturan manajemen dan administrasi perkantoran.

 

  Keterampilan Khusus
KK1 Mampu menerapkan teknik penarikan contoh dalam kegiatan survei untuk menghasilkan official statistics;
KK2 Mampu menerapkan metode pengumpulan data yang sesuai dalam berbagai kegiatan statistika, terutama yang menghasilkan official statistics sesuai dengan wilayah kerja statistik (wilkerstat);
KK3 Mampu mengelola kegiatan pengumpulan data di lapangan dalam berbagai kegiatan statistika, terutama yang menghasilkan official statistics;
KK4 Mampu menggunakan perangkat lunak (aplikasi) statistika dalam melakukan pengelolaan data kegiatan statistika, terutama yang menghasilkan official statistics;
KK5 Mampu menggunakan perangkat lunak untuk menyajikan data hasil kegiatan statistika, terutama data official statistics;
KK6 Mampu menerapkan berbagai teknik statistika secara tepat untuk melakukan analisis sederhana, khususnya yang menggunakan data official statistics; dan
KK7 Mampu menjelaskan makna dan kegunaan hasil dari pekerjaan statistika, terutama yang terkait dengan official statistics, seperti apa makna inflasi, pertumbuhan ekonomi, dan lain-lain.

 

  Penguasaan Pengetahuan
PP1 Menguasai prinsip dasar official statistics;
PP2 Menguasai konsep dasar dan praktik official statistics serta bidang ilmu yang terkait, seperti ekonomi, sosial, dan teknologi informasi;
PP3 Menguasai konsep metode statistika dalam hal pengumpulan data official statistics;
PP4 Menguasai konsep metode statistika dalam pengelolaan kegiatan pengumpulan data official statistics;
PP5 Menguasai konsep metode statistika dalam analisis data official statistics; dan
PP6 Menguasai prosedur pengoperasian perangkat lunak dalam hal pengelolaan, penyajian, dan analisis data official statistics.

Struktur Mata Kuliah

Struktur kurikulum terdiri dari kelompok mata kuliah, dengan jumlah mata kuliah dan SKS sebagai berikut:

Kelompok Mata Kuliah Jumlah Mata Kuliah SKS
1. Mata Kuliah Wajib Umum (MKWU) 3 9
2. Mata Kuliah Wajib Institusi (MKWI) 7 21
3. Mata Kuliah Wajib Prodi (MKWP) 16 46
4. Mata Kuliah Pengayaan (MKP) 7 17
5. Praktik Kerja Lapangan 1 4
6. Magang 1 10
7. Tugas Akhir 1 4
  Total SKS 111

Struktur Mata Kuliah

Semester I
No Mata Kuliah Jenis SKS Jam Pertemuan
Teori Praktik Total Teori Praktikum
1 Pendidikan Agama MKWU 3 - 3 3 -
2 Pengantar Demografi MKWI 3 - 3 3 -
3 Pengantar Ekonomi MKWI 3 - 3 3 -
4 Aljabar Linier MKWP 3 - 3 3 -
5 Kalkulus MKWP 3 - 3 3 -
6 Metode Statistika I
MKWP 2 1 3 2 2
TOTAL 17 1 18 17 2

 

Semester II

No

Mata Kuliah

Jenis

SKS

Jam Pertemuan

Teori

Praktik

Total

Teori

Praktikum

7

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

MKWU

3

-

3

3

-

8

Pengantar Teknologi Informasi

MKWI

3

-

3

3

-

9

Pengantar Official Statistics

MKWI

3

-

3

3

-

10

Dasar-dasar Pemrograman

MKWP

2

1

3

2

2

11

Eksplorasi dan Visualisasi Data

MKWP

2

1

3

2

2

12

Statistika Matematika I

MKWP

3

-

3

3

-

13

Bahasa Inggris

MKP

2

-

2

2

-

TOTAL

18

2

20

18

4

 

Semester III

No

Mata Kuliah

Jenis

SKS

Jam Pertemuan

Teori

Praktik

Total

Teori

Praktikum

14

Bahasa Indonesia

MKWU

3

-

3

3

-

15

Official Statistics

MKWI

3

-

3

3

-

16

Teknik Komunikasi

MKWI

2

1

3

2

2

17

Basis Data

MKWP

1

1

2

1

2

18

Metode Pengumpulan Data

MKWP

2

1

3

2

2

19

Metode Statistika II

MKWP

2

1

3

2

2

20

Statistika Matematika II

MKWP

3

-

3

3

-

21

Pengantar Sistem Informasi Geografis

MKP

2

1

3

2

2

TOTAL

18

5

23

18

10

 

Semester IV

No

Mata Kuliah

Jenis

SKS

Jam Pertemuan

Teori

Praktik

Total

Teori

Praktikum

22

Official Statistics Lanjutan

MKWI

3

-

3

3

-

23

Analisis Data Kategorik

MKWP

2

1

3

2

2

24

Analisis Regresi

MKWP

2

1

3

2

2

25

Komputasi Statistik

MKWP

2

1

3

2

2

26

Pengendalian Kualitas Statistik

MKWP

2

-

2

2

-

27

Teknik Penulisan Karya Ilmiah

MKWP

2

1

3

2

2

28

Laboratorium Survei

MKP

-

2

2

-

4

29

Manajemen Survei

MKP

2

-

2

2

-

 

TOTAL

 

15

6

21

15

12

 

Semester V

No

Mata Kuliah

Jenis

SKS

Jam Pertemuan

Teori

Praktik

Total

Teori

Praktikum

30

Analisis Peubah Ganda

MKWP

2

1

3

2

2

31

Analisis Data

MKP

2

-

2

2

-

32

Manajemen SDM dan Perkantoran

MKP

3

-

3

3

-

33

Metode Peramalan

MKP

2

1

3

2

2

34

Praktik Kerja Lapangan

PK

-

4

4

-

16

 

TOTAL

 

9

6

15

9

20

 

Semester VI

No

Mata Kuliah

Jenis

SKS

Jam Pertemuan

Teori

Praktik

Total

Teori

Praktikum

35

Tugas Akhir

MKWP

-

4

4

-

8

36

Magang

PK

-

10

10

-

40

 

TOTAL

 

 

14

14

 

48

 

Rencana Pelaksanaan Kurikulum

Rencana pelaksanaan kurikulum dalam 6 semester adalah sebagai berikut: